Ini bacaan sayyidul istighfar. kita disarankan Banyak
-banyak memabaca doa ini, memohon ampun pada
Allah atas segala dosa kita.
Artinya : ya Allah engkau adalah tuhanku, tidak ada
tuhan yang berhak di ibadahi selain Engkau, Engkau
telah menciptakanku dan aku adalah hamba-Mu, aku
menetapi perjanjian-Mu dan janji-Mu sesuai dengan
kemampuanku, aku berlindung kepada-Mu dari
keburukan perbuatanku, aku mengakui dosaku
kepada-Mu dan aku akui nikmat-Mu kepadaku,
maka ampunilah aku. Sebab tiada yang mampu
mengampuni dosa,selain-Mu.
semoga kita dalam lindungan dan ampunan-Nya , amin
-banyak memabaca doa ini, memohon ampun pada
Allah atas segala dosa kita.
اَللَّهُمَّ اَنْْتَ رَبِّي لاَاِلَهَ اِلاّ اَنْتَ خَلَقْتَنِيْ وَاَنَا عَبْدُكَ
وَاَنَا عَهْدِكَ وَوَعْدِكَ مَااسْتَطَعْتُ اَبُوْءُ لَكَ بِنِعْمَتِكَ
عَلَيَّ وَاَبُوْءُ بِذَنْبِى فَغْفِرْلِى فَاِنَّهُ لاَ يَغْفِرُ الذُّنُوْبَ
اِلاَّ اَنْتَ . اَللَّهُمَّ اِنِّى اَعُوْذُبِكَ مِنْ شَرِّ مَا صَنَعْتُ
Artinya : ya Allah engkau adalah tuhanku, tidak ada
tuhan yang berhak di ibadahi selain Engkau, Engkau
telah menciptakanku dan aku adalah hamba-Mu, aku
menetapi perjanjian-Mu dan janji-Mu sesuai dengan
kemampuanku, aku berlindung kepada-Mu dari
keburukan perbuatanku, aku mengakui dosaku
kepada-Mu dan aku akui nikmat-Mu kepadaku,
maka ampunilah aku. Sebab tiada yang mampu
mengampuni dosa,selain-Mu.
semoga kita dalam lindungan dan ampunan-Nya , amin
0Awesome Comments!